Sewa Rumah Pangandaran Untuk Keluarga

Menginap di rumah-rumah warga yang disewakan atau juga homestay, selain bisa disesuaikan dengan budget dan bisa rame-rame, kita juga terkadang lebih nyaman berada di homestay karena seperti dirumah sendiri.

Berikut adalah daftar homestay murah di Pangandaran untuk rombongan yang bisa kalian sewa saat berlibur di pantai Pangandaran.

  1. Pondok Darling Pangandaran
    Pondok Darling Pangandaran merupakan salah satu penginapan terlaris di Pangandaran. Homestay dengan jumlah 6 kamar AC ini termasuk penginapan yang memiliki fasilitas cukup lengkap, mulai dari AC, Wifi, Dapur, Magicom, Dispenser bahkan anda bisa menggunakan fasilitas karaoke.

    Alamat : Jl. Jangilus RT. 04 RW. 06 pantai barat Pangandaran
    Harga mulai Rp. Rp. 500.000/malam

  2. Pondok Odoy Pangandaran
    Pondok Odoy Pangandaran merupakan penginapan yang memiliki lokasi yang sangat strategis, berjarak sekitar 50 meter dari pantai barat dan 50 meter menuju pasar wisata. Pondok Odoy Pangandaran  memiliki jumlah 3 kamar AC, dilengkapi dengan TV, Dispenser, Ruang Keluarga, Sofa, Extra Bed, 2 Kamar Mandi dan Dapur Siap pakai.

    Alamat : Jl. Bulak Laut Pangandaran (Gg. In The Arnawa Hotel***)
    Harga mulai Rp. Rp. 500.000/malam

  3. Pondok Wardhana
    Pondok Wardhana Pangandaran merupakan salah satu homestay yang sangat cocok bagi anda sekeluarga maupun rombongan yang ingin bermalam di Pangandaran. Memiliki 3 homestay berderet dengan fasilitas Ac di dalamnya cocok buat keluarga besar atau rombongan yang ingin menginap dan berlamal disini.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat Pangandaran
    Harga mulai Rp. Rp. 650.000/malam.

  4. Grand Homestay Pangandaran
    Memiliki jumlah total 6 kamar AC dan fasilitas lengkap lainnya seperti AC, TV, Dapur, Karaoke dan juga tersedia Extra Bed. Buat kalian yang berlibur ke Pangandaran dan ingin mencari homestay untuk menginap, Grand Homestay Pangandaran merupakan pilihan yang paling tepat.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat
    Harga mulai : Rp. 500.000/malam

  5. Villa Citumang Pangandaran
    Villa Citumang Pangandaran terletak di Jl.Pramuka-Banyu Asin Pangandaran, kurang lebih 150 meter jarak tempuh menuju Pantai Barat Pangandaran.
    Memilik 3 Kamar AC dalam satu rumah bisa menampung kapasitas hingga 15 orang. Sangat cocok bagi anda sekeluarga yang mencari penginapan saat liburan di Pangandaran.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat
    Harga mulai : Rp. 1.000.000/malam

  6. Pondok Pak Tutu Pangandaran
    Pondok Pak Tutu Pangandaran terletak di Jl. Sumardi pantai barat Pangandaran atau berjarak kurang lebih sekitar 150 meter dari pantai barat Pangandaran. Homestay ini juga tidak jauh dari pusat perbelanjaan dan pasar wisata.
    Pondok Pak Tutu Pangandaran memiliki jumlah 3 kamar AC, dilengkapi dengan TV, Dispenser, Ruang Keluarga, Sofa, Extra Bed, 2 Kamar Mandi dan Dapur Siap pakai.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat
    Harga mulai : Rp. 650.000

  7. Pondok Campina Pangandaran
    Pondok Campina Pangandaran memiliki jumlah 4 kamar AC, 3 kamar mandi, dapur lengkap dan ruang yang cukup luas sehingga sangat cocok untuk keluarga maupun rombongan yang ingin menginap dan bermalam di Pantai Pangandaran.

    Alamat : Jl. Bulak Laut
    Harga mulai : Rp. 900.000

  8. Pondok Alin Pangandaran
    Pondok Alin Pangandaran merupakan penginapan yang memiliki lokasi yang sangat strategis, berjarak sekitar 150 meter dari pantai barat dan 150 meter menuju pasar wisata. Pondok Alin Pangandaran memiliki 2 lantai dengan fasilitas masing-masing :

    Lantai 1 : 3 Kamar AC, 2 Kamar Mandi, Ruang Keluarga, LED TV, Kulkas, Magicom, Dispenser, Dapur Siap Pakai, 1 Extra Bed, Wifi
    Lantai 2 : 3 Kamar AC, 2 Kamar Mandi, Ruang Keluarga, LED TV, Kulkas, Magicom, Dispenser, 1 Extra Bed, Wifi

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat Pangandaran (Komplek 17)
    Harga mulai Rp. Rp. 500.000/malam

  9. Pondok Yoi Pangandaran
    Pondok Yoi Pangandaran merupakan penginapan yang memiliki lokasi yang sangat strategis, berjarak sekitar 150 meter dari pantai barat dan 150 meter menuju pasar wisata. Pondok Yoi Pangandaran  memiliki jumlah 6 kamar AC, dilengkapi dengan TV, Dispenser, Ruang Keluarga, Sofa, Extra Bed, 4 Kamar Mandi dan Dapur Siap pakai.
    Jika kalian berlibur ke Pangandaran, kami rekomendasikan Pondok Yoi Pangandaran karena memiliki fasilitas yang menunjang dan harga sangat bersahabat.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat Pangandaran (Komplek 17)
    Harga mulai Rp. Rp. 500.000/malam

  10. Pondok Putri Pangandaran
    Penginapan yang memiliki lokasi yang sangat strategis, berjarak sekitar 150 meter dari pantai barat dan 150 meter menuju pasar wisata. Pondok Putri Pangandaran memiliki 2 lantai dengan fasilitas masing-masing :

    Lantai 1 : 3 Kamar AC, 2 Kamar Mandi, Ruang Keluarga, TV, Kulkas, Magicom, Dispenser, Dapur Siap Pakai, 3 Extra Bed, Wifi
    Lantai 2 : 4 Kamar AC, 4 Kamar Mandi, Ruang Keluarga, TV, Magicom, Dispenser, 4 Extra Bed, Wifi

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat Pangandaran (Komplek 17)
    Harga mulai Rp. Rp. 650.000/malam

  11. Pondok Muah Pangandaran
    Jika kalian mencari penginapan yang letak dan lokasinya tidak jauh dari pantai barat Pangandaran, Pondok Muah Pangandaran adalah solusinya. Penginapan dengan jumlah total keseluruhan memiliki 8 kamar dengan rincian sebagai berikut.

    Rumah 3 Kamar Tidur, Ruang Keluarga AC, Kamar Mandi, TV, Dispenser
    3 Kamar AC dan 2 Kamar Non AC

    Alamat : Jl. Pantai Barat, Blok Villa Kuda
    Harga mulai Rp. Rp. 500.000/malam

  12. Pondok Jangilus Pangandaran
    Pondok Jangilus Pangandaran memiliki jumlah 3 kamar AC, 1 kamar mandi, dapur lengkap dan ruang keluarga sehingga sangat cocok untuk keluarga yang ingin menginap dan bermalam di Pantai Pangandaran.

    Alamat : Jl. Jangilus Pantai Barat Pangandaran
    Harga mulai : Rp. 750.000

  13. Pondok Tiyah Pangandaran
    Memiliki fasilitas 2 Kamar AC lengkap dengan TV, Dispenser, dan dapur, Pondok Tiyah Pangandaran bisa menampung hingga 10 orang.

    Alamat : Jl. Jangilus Pantai Barat Pangandaran
    Harga mulai : Rp. 750.000

  14. Pondok Ibu Ira Pangandaran
    Jika kalian mencari penginapan dengan parkir yang cukup luas, Pondok Ibu Ira bisa menjadi pilihan untuk menginap. Memiliki jumlah total 7 kamar dengan rincian Rumah 2 Kamar AC + Extra Bed dan 5 Kamar Non AC Single Bed untuk 2 orang.

    Alamat : Jl. Jangilus Pantai Barat Pangandaran
    Harga mulai : Rp. 500.000
  15. Pondok Fajar Pangandaran
    Rumah sewa yang lokasinya tidak jauh dari pantai barat Pangandaran, hanya berjarak kurang lebih 150 meter saja dari pantai, Pondok Fajar Pangandaran memiliki jumlah 2 kamar AC dilengkapi dengan Exra Bed, Dapur, TV, Disepenser, Magicon dan juga memilik ruang keluarga untuk bersantai.

    Alamat : Jl. Sumardi Pantai Barat
    Harga mulai : Rp. 650.000
  16. Pondok Luna
    Homestay dengan ruangan yang cukup luas dan memiliki 4 kamar AC cocok untuk keluagra maupun rombongan, bisa menampung hingga 30 orang, Pondok Luna terletak kurang lebih 200 meter dari pantai barat.

    Alamat : Jl. Pasar Wisata Pangandaran
    Harga mulai : Rp. 800.000
  17. Puri Rengganis
    Puri Rengganis Pangandaran merupakan salah satu penginapan pangandaran dengan bentuk kamaran dan homestay sangat cocok dan kami rekomendasikan untuk anda keluarga maupun rombongan yang ingin menginap dan bermalam di Pantai Pangandaran.
    Buat kalian yang berlibur ke Pangandaran dan ingin mencari homestay untuk menginap, Puri Rengganis Pangandaran merupakan pilihan yang paling tepat.

    Alamat : Jl. Kalen Buaya Pantai Barat
    Harga mulai : Rp. 800.000


Tunggu apalagi, silahkan tentukan pilihannya dari sekarang. Untuk info layanan reservasi penginapan anda bisa menghubungi nomor admin di 0822 168 222 44 (layanan 24 Jam.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *